Fungsi Dan Peran Wirausaha




Secara umum fungsi dan peran wirausaha mencakup :

1.    Sebagai penemu/ inovator, dimana dalam hal ini wirausaha menemukan dan menciptakan produk baru, teknologi dan cara baru, ide2 baru dan organisasi usaha baru.
2.    Sebagai perencana (planner), yang dalam hal ini merencanakan/merancang usaha baru, merencanakan strategi perusahaan baru, merencanakan ide2 dan peluang perusahaan.

Comments

Popular posts from this blog

Analisis SWOT PT.TELKOM INDONESIA

Cara Mengatasi Tidak Bisa Main di RANKED Mobile Legends

Cara Mudah Mengatasi Windows Explorer Yang Lambat

MAKRAB (Malam Keakraban)

Cara Mudah Mengatasi Kamera Error Pada Samsung Grand Prime